Rabu, 16 Januari 2013

Desain Bunga Natural dan Modern

Desain kamar mandi Natural yang di liput ini menerangkan dua unsur yang berbeda. Ada unsur natural berupa bukaan lebar dan bahan marmer dan ada  pula unsur modern di antaranya perangkat saniter dan aksesoris yang canggih.

TATA LETAK RUANG
Kamar mandi berukuran 3m x3m ini terbagi menjadi dua area yaitu area  kerinig untuk koslet duduk dan lemari pakaian serta area basah untuk wastafel dan bilik shower. Kamar mandi ini juga memilili pintu-pintu menuju ke ruang penyimpanan pakaian (walk in wardrobe) dan akses kekamar tidur sehingga sangat praktis bagi penghuni. Khusus pada area basah, terdapat dinding pemisah, deretan lubang jendela yang disekat oleh frozen glass dan skylight pada prafon. Pengolaha elemen ruang ini merupakan upaya untuk mengoptimalkan masuknya udara dan cahaya alami langsung ke dalam kamar mandi sehingga memberikan sensasi yang berbeda saat berbilas. Ruangan ini juga menggunakan material natural terutama marmer yang teksturnya sedikit mengkilap seperti kristal sebagai pelapis lanatai, sebagai dinding dan hiasan cornice pada prafon. Untuk Vas Bunga untuk tempat mawar yang di peroleh dari Toko Bunga, dapat dipilih model kastil.